Sabtu, 13 Februari 2010

KINGDOM ANIMALIA

Filum Arthropoda
Sebutan bagi hewan invertebrata yang memiliki ciri utama :
a. Tubuhnya bersegmen-segmen/beruas-ruas
b. Memiliki eksoskeleton keras
c. Kaki-kakinya berbuku-buku
d. Tubuh terdiri dari kepala (caput), thorax, dan abdomen (perut)
e. Umumnya mengalami metamorfosis
Arthropoda diklasifikasikan menjadi 4 kelas, yaitu:
1. Insecta
1.kEPALA ;terdapat mata, sepasang antena, serta sepasang rahang
2.Thorax ;bagian dimana terdapat 3 pasang kaki dan sayap
3.Abdomen;Biasanya terdapat sepasang spirakel pada tiap ruasnya,
serta diujungnya terdapat alat kelamin serangga
Ciri Insecta
1. Habitat : hidup di semua tempat, kecuali di laut
2. Tubuh terdiri dari:
a. Caput/kepala
b. thorax/dada
c. abdomen
3. Memiliki 3 pasang kaki yang terletak pada thorax
4. Daur hidupnya mengalami metamorfosis
5. Memiliki mulut dengan berbagai tipe.
6. Umumnya bersayap
7. Memiliki sistem respirasi trakea
2. Crustacea
3. Arachnida
Ciri yang menonjol:
1. Tubuh terdiri dari 2 bagian : a) sefalothoraks dan b) abdomen.
2. Memiliki mata 8, dan mulutnya dilengkapi oleh kalisera (catut).
3. Kaki berjumlah 4 pasang, keluar dari sefalothoraks.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar